Memberikan Informasi tentang hewan, peternakan, dan perjalanan Troodon Farm melalui Blog ini.

Thursday, July 13, 2017

Cara Membuat Perangkap Burung Dari Tudung Nasi

Cara Membuat Perangkap Burung Dari Tudung Nasi


     Kali ini saya akan membagikan kepada kalian bagaimana Cara membuat perangkap burung sederhana dari Tudung Nasi. Biasanya perangkap ini dapat dipakai untuk menjebak burung Merpati, burung Gereja, bahkan Ayam tetangga pun bisa, hahaha…


Nah, Langsung saja kita siapkan alat alatnya :

1. Tudung Nasi


Yang pertama yaitu Kita gunakan tudung Nasi yang tidak terpakai agar tidak dimarahi orang tua, hahaha..

Tudung Nasi

2. Ranting / Kayu

    Nah, untuk yang ke dua, kita gunakan Ranting atau Kayu Untuk mengganjal tudung nasi nya.

Ranting / Kayu

3. Benang

     Lalu, yang ke tiga, kita gunakan benang, Untuk menarik ranting jika burung masuk ke dalam tudung nasi.

Benang

4. Umpan

     Untuk yang ke empat yaitu Umpan. Umpan disini untuk ditaruh di tudung nasi agar Burung terpancing untuk masuk ke dalam jebakan. Disini saya menggunakan umpan Jagung untuk menarik burung Merpati masuk ke Jebakan. tapi kaliam juga bisa menggunakan umpan lain seperti beras, dll.

Jagung sebagai umpan



Untuk Cara membuatnya bisa dilihat di Video Youtube ini.





  Yah, mungkin itu saja dulu yang bisa saya sampaikan di Tulisan kali ini, Jika ada yang kurang jelas bisa ditanyakan di Kolom Komentar.
Share:

0 komentar:

Post a Comment